Gubernur Riau Buka secara Resmi Rapat Kordinasi Bersama Camat dan Datuk Penghulu se Rokan Hilir

Senin 15 April 2019 - 9:29 WIB
BAGANSIAPIAPI.RIAUPUBLIK.COM
Riau (Gubri) H Syamsuar secara resmi membuka rapat kordinasi (Rakor) bersama  Camat dan Datuk Penguhulu se Rokan Hilir (Rohil), Senin (15/04/2019) di Gedung Misran Rais, Bagansiapiapi.

Acara tersebut di hadiri Bupati Rohil, H Suyatno, Sekda Rohil, H Surya Arfan, ketua DPRD Nasrudin Hasan, Forkompinda Rohil serta camat dan datuk penghulu/lurah se Rohil.

Dalam sambutannya, Bupati suyatno menjelaskan sampai saat ini Jumlah penduduk di Rokan Hilir Lebih kurang 637.000 jiwa, terdiri dari 18 kecamatan,  173 kepenghulu dan 25 kelurahan dan desa.

Ada tiga kecamatan yang belum memiliki kode wilayah, diantaranya Kecamatan tanjung medan, Balai Jaya, dan Kecamatan Bagansinembah Raya.

" Saya harap Bapak gubernur untuk dapat menyelesaikan kode wilayah tersbut diketingkat kementerian, termasuk titik wilayah 14 kepenghuluan", harap Bupati.

Selain itu suyatno juga berharap kepada mantan bupati siak ini, untuk menyesaikan status jalan Dumai - Sinaboi, yang terganjal HPH PT diamon.
" Kami sebagai Masayarakat Rokan Hilir siap mendukung Program Pak Gubernur", tegas suyatno

Hari ini juga di lakukan penyerahan serifikat tanah  rumah ibadah, dan untuk masyarakat nelayan, dengan jumlah 259 sertifikat.

" Dan yang lain masih dalam proses", tutupnya. (Jum )

Related

Rohil 7407576720474993244

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item