Gerobag Usang Bak Dewa Penolong Bagi TNI di Lokasi TMMD

Kamis, 14 Maret 2019
BLORA, RIAUPUBLIK.COM-- Danki Satgas TMMD yang dari Yonif 410/Alugoro, Lettu Inf. Sudiono keberadaan gerobag usang benar-benar membantu para Satgas TMMD Reguler ke -104 Kodim 0721/Blora saat membangun jalan makadam di Desa Jurangjero, Kecamatan Bogorejo. ''Mungkin kalau dinilai dengan uang nilainya tidak seberapa, hanya saja untuk bekerja dilokasi TMMD fungsinya sangat besar, '' ungkapnya.

Dia menjelaskan, karena medannya sangat sulit, yakni banyak jalan tanjakan, itupun kondisinya rusak parah, menyebabkan droping material untuk membangun jalan makadam yang merupakan sasasarn fisik utama TMMD tidak bisa sampai ke lokasi. ''Selanjutnya hanya ada satu cara, yakni untuk melancarkan pekerjaan, material dilangsir secara manual dengan meminjam gerobag milik warga,'' jelas Lettu Inf. Sudiono.

Sekedar diketahui, di pekerjaan pembangunan jalan makadam yang merupakan sasaran fitik utama TMMD Reguler Kodim Blora, Satgas dan warga menghadapi kendla yang luar biasa. Cuaca yang tidak menentu (sering turun hujan -Reg), sementara medan yang sangat ekstrim merupakan "musuh besar" untuk mengejar target pekejaan itu.

Kondisi yang seperti itu mengakibatkan pengedropan material proyek terkendala, sehingga berbagai cara ditempuh oleh para Satgas dan warga untuk melangsir material secara manual. Dengan  "gerobag usang", hasil pinjaman ke warga setempat, sebagai salah satu  alternatif untuk meringankan pekerjaan,'' tambah Lettu Sudiono. (pendim 071/Blora)

Related

TNI/Polri 185414809750746812

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item