TNI dan Warga Kebut Perehaban Rumah Suliat

Senin, 25 Maret 2019
BLORA, RIAUPUBLIK.COM– Cuaca yang tidak bersabat, hujan rintik-rintik seharian,  tidak membuat surut semangat satgas TMMD bersama warga terus kebut perehaban Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Suliyat (65), warga Dusun Kembang, Desa Jurangjero. Suliyat adalah salah satu warga penerima renovasi RTLH dalam helatan TMMD Reguler ke-104 Kodim 0721/Blora.

Danramil 02 Jepon, Kapten Inf. Sukemi mengapresiasi dengan antusias warga yang masih semangat gotong royong di sisa-sisa waktu TMMD. Menurutnya, gotong royong dalam program TMMD Ke-104 Kodim Blora,  merupakan salah satu bentuk nyata yang dikerjakan Satgas TMMD bersama dengan masyarakat.

''Masyarakat di Desa Jurangjero ini sangat antusias dalam membantu proses renovasi RTLH. Diharapkan dengan kerjasama yang baik antara TNI dan masyarakat maka renovasi RTLH dapat selesai tepat waktu yang telah di tentukan. Inilah bentuk nyata Kemanunggalan TNI dan Rakyat dalam program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD),'' jelas Kapten Sukemi.

Sementara itu Suliyat (65), penerima rehab RTLH tersebut mengaku sangat bahagia karena rumahnya diperbaiki oleh Tantara. Pria yang pekerjaannya serabutan itu bersyukur dapat bantuan dari Kodim Blora melalui program TMMD.

"Selama ini, jangankan untuk memperbaiki rumah Pak, bisa makan tiap hari saja kami sudah bersyukur. Untuk itu saya sangat berterimakasih dapat bantuan dari TMMD ini," papara Suliyat.

Related

TNI/Polri 7689044340166164051

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item