Indahnya Kebersamaan Bisa Saling Bersuapan

SALATIGA, Riaupublik.Com - Kebersamaan dan kekompakan anggota satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-102 Tahun 2018 Kodim 0714/Salatiga dengan masyarakat desa Bonomerto kecamatan Suruh kabupaten Semarang tidak hanya pada saat berkerja dilapangansaja tetapi pada saat makanpun terlihat kompak.

Pelda Kemis salah satu anggota satgas TMMD terlihat akrab dan saling makan bersuapan dengan mbah Rukimin (55) warga masyakarat dusun Krajan saat makan siang bersama disela-sela kesibukan dalam pekerjaan pembuatan  dan perehapan rumah milik bapak Priyono pada program TMMD di dusun Krajan desa Bonomerto. Suasana yang begitu nyaman dan terasa akrab nampak di wajah mereka berbincang serta bersenda gurau sambil menikmati makanan seadanya.

Mbah Rukimin berharap Kegiatan makan bersama separti ini mampu membuat suasana lebih akrab, lebih harmonis dan bisa melepas lelah disela istirahat   bekerja dalam kegiatan TMMD ini, “tuturnya. Sementara itu Parmin (41) warga dusun Krajan yang melihat TNI dan Warga makan saling suap tertawa dan mengatakan “baru kali ini kami bisa makan bersama bapak-bapak TNI suatu kehormatan bagi kami warga desa bisa makan bareng seperti ini karena hal ini jarang terjadi dan apalagi ada keunikan disini  merupakan pengalaman yang tidak akan terlupakan,” ujarnya.

Related

TNI/Polri 5280672640181593616

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item