BEM UINSU Bagikan Nasi Bungkus Kepada Masyarakat Terdampak PPKM


Riaupublik.com, Medan |Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak Pandemi Covid-19 dan PPKM level 4, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU), membagikan nasi bungkus.

Para mahasiswa itu membagikan nasi bungkus kepada supir angkutan kota, penarik betor, penjual rokok, tukang parkir, pengamen di Jalan Simpang Sutomo-Perintis Kemerdekaan Medan. "Kami dari BEM UINSU, turun ke jalan membagikan 200 nasi bungkus kepada masayarakat yang melintas di jalan ini. Ini sebagai bentuk kepedulian kami," ucapnya Senin (26/7/2021).

Dia mengatakan, mereka sengaja menyisihkan uang untuk membeli nasi bungkus. "Kami meyisikan sedikit uang, untuk memberikan bantuan kepada masyarakat kota medan yang terdampak PPKM, kami berikan nasi," jelasnya.

Ia juga mengatakan, nantinya kegiatan tersebut akan berlangsung rutin dimasa PPKM ini. "Nantinya kegiatan yang bagi-bagi nasi ini, akan terus berlangsung di masa PPKM seperti ini," pungkasnya. (Leodepari)

Related

Ekonomi 5498174009147517798

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item