Maulid Nabi Muhammad SAW di Gampong Seunebok Saboh Berjalan Khidmat

Senin, 18 November 2019
ACEHTIMUR, RIAUPUBLIK.COM- Dalam rangka memperingati Hari Lahir NYA Manusia Pilihan Baginda Nabi Muhammad SAW Tepatnya 12 rabiul Awal, Gampong Seunebok Saboh menggelar Kenduri Maulid yang dipusatkan dilokasi meunasah setempat dan ratusan warga desa seunebok saboh dan sekitarnya ikut hadir pada peringatan hari kelahiran Nabi Muhammad SAW yang menyediakan bermacam hidangan (idang meulapeh).

Imum Gampong seunebok Saboh Tgk Abdul manaf Mengatakan kegiatan ini juga rutin disetiap tahunnya sebagai bentuk kita sebagai Umat Nabi Muhammad SAW yang selalu mengingatkan sejarah lahirnya Rasul ALLAH dalam kehidupan keseharian kita, selama kita memanjatkan shalawat Nabi juga mendapatkan keberkahan dibulan kelahiran manusia yang paling mulia dan pernah ada didunia ini.

Melalui momentum peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1441 H sebagai momen persatuan dan kesatuan dalam mempererat ukhuwah islamiah di gampong seunebok saboh kecamatan pante bidari kabupaten aceh timur.Senin (18 November 2019).

Geuchik Gampong Seunebok Saboh M.Nasir.Ib kepada media ini mengucapkan terimakasih atas terlaksananya acara maulid ini saya  mengucapkan terimakasih kepada panitia pelaksana,dan kepada pihak yang telah ikut bahu membahu dalam menyukseskan acara ini.

Pemuka agama tgk junaidi lebih akrap disapa abi jun melalui peringatan maulid Nabi Muhammad SAW, kita diharapkan terus memupuk jiwa dengan nilai-nilai leluhur dan agung yang terkandung dalam ajaran Islam dan menanamkan akhlak yang mulia, serta nilai-nilai kemanusiaan yang telah diteladankan oleh Rasulullah SAW' katanya.

Oleh karena itu tgk junaidi mengajak semua warga desa seunebok saboh khususnya dan umumnya untuk semua masyarakat diwilayah aceh untuk kembali menyalakan indetitas ureung aceh dan budaya aceh yang sarat dengan nilai-nilai agama agar tidak memudar tergerus oleh zaman.

Salah satunya merayakan maulid, membaca zikir, berzanzi, meudikee,meudala-e, peumulia jamee, mengaji setelah magrib, menutup tempat usaha kala tiba waktunya shalat fardhu, shalat berjama'ah dan lain sebagainya tanpa perlu adanya perintah dari atasan. Kita besarkan syiar-syiar islam melalui maulid Nabi SAW Tutupnya abi jun..(Kir Aceh)

Related

Riau 4515437080189551113

Posting Komentar

emo-but-icon

Siak

Siak

Ik

Ik

Ikln

Ikln

LPPNRI RIAU

Dewan Redaksi RPC

publik MERANTI

Galery&Adv

Dewan Bengkalis

Newspelalawan

Komisi Pemberantasan Korupsi

Sum

Sum

PEMKAB SIAK

dewan bengkalis

Follow Us

Ikln

Ikln

Rohil

Rohil

Rohil

Rohil

DPRD Rohil

DPRD Rohil

Uc

Uc

Uc

Uc

uc

uc

UCP

UCP

UC

UC

Hot News

Recent

Comments

Side Ads

item